Kakinya Dipegang-pegang, Ayu Ting Ting Tendang Andika Kangen Band
Ayu Ting Ting kembali membuat wargaet geger. Sebab, dalam sebuah cuplikan video yang diunggah ke Instagram oleh akun gosip, Ayu terlihat menendang Andika Mahesa vokalis Kangen Band.
Pada cuplikan video tersebut terlihat, awalnya Andika sedang duduk di lantai. Sedangkan Ayu menghampiri Ruben dan duduk di sofa berwarna biru dengan bintang tamu lainnya.
Setelah duduk, rupanya Andika memegang kaki Ayu, dia seperti ingin menjejerkan sepatunya dengan sepatu Ayu. Kaget kakinya dipegang, Ayu langsung menendang Andhika yang ada di bawahnya.
Ekspresi wajah wanita asal Depok ini terlihat begitu kesal.
Reaksi Andika
BACA HALAMAN SELANJUTNYA >>

0 Response to "Kakinya Dipegang-pegang, Ayu Ting Ting Tendang Andika Kangen Band"
Post a Comment